Saturday, February 18, 2012

Sejarah Karang Taruna Wika Bhatara


Karang Taruna merupakan organisasi yang bertujuan melakukan pembinaan pada generasi muda dan salah satu organisasi sosial yang bertujuan mengatasi permasalahan sosial di tengah masyarakat.Organisasi Karang Taruna memiliki suatu kelebihan dibandingkan organisasi lain, bahwa organisasi ini terdapat mulai di tingkat nasional hingga di tingkat masyarakat terkecil yaitu di tingkat RT.

Untuk di wilayah Kelurahan Bareng,Kecamatan Klojen Kota Malang, organisasi ini bernama Karang Taruna Wikabhatara. Dan di tahun 1998 Karang Taruna Wikabhatara Kelurahan Bareng terpilih sebagai Karang Taruna Teladan tingkat nasional. Adapun pimpinan Karang Taruna Wikabhatara Kelurahan Bareng adalah:
  1. M Fauzi SH

  2. Kariyadi

  3. Indra Setiawan

  4. M Rizki Firdaus N

  5. Eko Susanto.

    Dan beberapa kegiatan jaman dahulu yang telah dilakukan:




No comments:

Post a Comment